“SELAMAT HARI IBU KE – 91 TAHUN 2019 “PEREMPUAN BERDAYA, INDONESIA MAJU”

NangunSatKerthiLokaBali-Dalam momentum peringatan hari ibu ini, perempuan Bali diharapkan lebih aktif menjadi subyek dalam pembangunan Bali. Peran para Ibu dalam perjuangan dan perjalanan bangsa ini sangat penting, Ujar Gubernur Wayan Koster dalam sambutannya pada acara Peringatan Hari Ibu ke – 91 Tahun 2019, di citta kelangen ISI Denpasar (17/19)

Ibu punya peran kuat baik sebagai subjek maupun objek pembangunan. Selama ini lebih dominan sebagai objekpembangunan. Oleh karena itu beliau mengajak masyarakat untuk mendorong keikutsertaan para Ibu dalam berkiprah menjalankan agenda pembangunan secara aktif. Termasuk dalam mewujudkan visi Nangun Sat Kerthi Loka Bali.

Bagikan:
  • Related Posts

    Media Didorong Viralkan Instansi Yang Belum Patuh SE Penggunaan Tumbler

    Denpasar – Pemerintah Provinsi Bali terus menggalakkan sosialisasi Surat Edaran (SE) Nomor 2 Tahun 2025 yang mengatur pembatasan sampah plastik sekali pakai dan penggunaan tumbler. Peran media dinilai penting untuk…

    S. M. Mahendra Jaya Dilantik sebagai Irjen Kemendagri Jelang Berakhirnya Masa Tugas sebagai Pj Gubernur Bali

    JAKARTA – Menjelang berakhirnya masa tugas sebagai Penjabat (Pj) Gubernur Bali, S. M. Mahendra Jaya resmi dilantik sebagai Inspektur Jenderal Kementerian Dalam Negeri (Irjen Kemendagri) pada Selasa (11/2). Pelantikan tersebut…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *